S1 Kebidanan

VISI

Menyelenggarakan Kebidanan Program Sarjana dan Pendidikan Profesi Bidan Program Profesi yang unggul dalam perencanaan berkeluarga dan bereproduksi dengan pendekatan nilai-nilai islam yang berkemajuan

MISI

  1. Membangun kualitas pendidikan yang unggul dalam perencanaan berkeluarga dan pelayanan reproduksi mencakup aspek biopsikososial-spiritual yang berdasarkan nilai-nilai Islam berkemajuan.
  2. Mengembangkan penelitian yang fokus pada perencanaan berkeluarga dan bereproduksi
  3. Menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang bersinergi dengan multidisiplin ilmu dalam perencanaan berkeluarga dan pelayanan reproduksi.
  4. Membangun kemitraan dengan lembaga kesehatan dan komunitas dalam pencapaian perencanaan berkeluarga dan pelayanan reproduksi

TUJUAN

  1. Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi akademik dan keterampilan dalam perencanaan berkeluarga dan pelayanan reproduksi berdasarkan dengan nilai-nilai Islam berkemajuan.
  2. Menghasilkan penelitian dan luaran yang berorientasi pada program perencanaan berkeluarga dan bereproduksi.
  3. Mewujudkan program pengabdian kepada masyarakat dalam bidang perencanaan berkeluarga dan bereproduksi menuju masyarakat yang berdaya.
  4. Mewujudkan lulusan yang dapat bekerja sama dalam meningkatkan akses kepada masyarakat pada perencanaan berkeluarga dan bereproduksi guna meningkatkan.